Senin, 31 Mei 2010

PERKEMBANGAN PEMBANGUNAN PETERNAKAN

Populasi ternak sapi 40,376 ekor, kerbau 4.800 ekor, kuda 2.902 ekor dan kambing 16.517 ekor. Dalam rangka mendukung program swasembada daging nasional dan program sejuta ekor sapi Sulawesi Selatan, kami telah melakukan upaya-upaya mengembangkan pembibitan sapi integrasi padi dengan sapi limosin dan simental serta perbaikan pejantan unggul, kami juga sudah siapkan tanah seluas 40 ha dipersiapkan menjadi UPTD perbibitan sapi.

Untuk mencapai peningkatan populasi ternak sapi 4 %/tahun, dilakukan melalui inseminasi buatan (IB), kawin alam (KA), pengendalian pemotongan betina produktif, pengendalian penyakit Brucellosis dan penambahan melalui bantuan baik dari propinsi maupun dari pemerintah pusat melalui Depertemen Pertanian RI.

a. Lahan Pangonan/Pemupukan Ternak 6.199,6 Ha
b. Populasi Ternak, yaitu :
· Sapi Potong : 40.376 ekor
· Sapi Perah : 13 ekor
· Kerbau : 4.800 ekor
· Kuda : 2.902 ekor
· Babi : 3.783 ekor
· Kambing/Domba : 16.517 ekor
· Ayam Ras Petelur : 516.188 ekor
· Ayam Buras/Kampung :1.473.703 ekor
· Ayam Potong (Broiler) : 100.200 ekor
· Itik/Manila : 582.50l ekor

Tidak ada komentar:

Posting Komentar